Laman

Jumat, 27 Januari 2017

Kebalikan Teorema Phytagoras

      Perhatikan gambar diatas
     a adalah sisi di depan sudut
     b sisi di depan sudut B
     c sisi di depan sudut C

Senin, 23 Januari 2017

Penerapan Teorema Pythagoras Dalam Kehidupan Nyata

Pernahkah Anda berpikir apa manfaatnya kita mempelajari teorema Pythagoras? Suatu ilmu akan tahu manfaatnya jika ilmu tersebut diterapkan dalam kehidupan sehari-hari, begitu juga dengan teorema Pythagoras. Sebelumnya Mafia Online sudah membahas penerapan teorema Pythagoras dalam bangun datar dan bangun ruang. Banyak sekali permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang disajikan dalam bentuk soal cerita dan dapat diselesaikan dengan menggunakan teorema Pythagoras. Untuk memudahkan menyelesaikan soal-soal penerapan teorema Pythagoras diperlukan bantuan gambar (sketsa). Untuk mengetahui manfaat teorema Pythagoras silahkan pelajari contoh soal di bawah ini

Menghitung Panjang Diagonal Sisi dan Diagonal Ruang Kubus dan Balok

Menghitung panjang diagonal sisi dan diagonal ruang Balok

Perhatikan gambar dibawah, panjang AB = 12 cm, AD = 19 cm, dan DH = 20 cm. Hitunglah:

  • Panjang BD
  • Panjang diagonal ruang HB







Penyelesaian : 

Kamis, 19 Januari 2017

Teorema Phytagoras

A.      Menemukan Teorema Pythagoras.

Menggunakan Teorema Pythagoras

Menghitung panjang sisi segitiga siku-siku jika sisi lain diketahui

Nilai kuadrat suatu bilangan tidak selalu ditulis dalam bentuk bilangan rasional. Kita juga bisa menuliskan dalam bentuk akar. Untuk itu perlu diingat cara menghitung nilai kuadrat dengan bentuk akar